5 Model Kumis dan Jenggot Yang Disenangi Sis-Sis!

Kurang pas rasanya masa sekarang seorang pria tidak memiliki kumis dan jenggot ataupun salah satunya. Dengan mempunyai kumis dan jenggot seorang pria akan bertambah kegantengan, dan kharismanya. maka dari itu akan saya tampilkan 5 model kumis dan jenggot pilihan yang menurut saya paling hits dikalangan pria-pria. Kebetulan sekali saya mempunyai teman dan kakak-kakak yang memiliki 5 model kumis dan jenggot ini. Semoga bisa menjadi referensi untuk kawula-kawula muda masa kini.

1. Full Beard

Model Full Beard ini yang paling disenangi wanita-wanita. Kumis tebal, jenggot tebal dapat membuat kepercayaan dirimu naik 2x lipat.

2. Designer Stubble

Model Designer Stubble ini meskipun kumis dan jenggotmu baru di cukur membuat wajah terlihat kasar karena bekas cukuran yang tersisa. Tapi pria yang punya model kumis ini akan terlihat macho apalagi kalo ditambah menggunakan kacamata.

3. Captain Jack

Model Captain Jack ini adalah model buat pria yang senang dengan kebersihan dan terlihat lebih dewasa.

4. Professional

Model Professional ini identik dengan kesexyan. Punya kumis dan jenggot tipis bisa buat kamu terlihat sexy dimata wanita-wanita.

5. Hipster Beard

Model Hipster Beard ini salah satu model yang paling sulit dalam hal perawatan. Butuh keahlian khusus untuk bisa mencapai level ini, kamu harus bisa mencukur kumis menggunakan gunting dan mistar. Tapi ketika kamu mampu mencapai level ini yakinlah semua mata akan tertuju padamu.

4 pemikiran pada “5 Model Kumis dan Jenggot Yang Disenangi Sis-Sis!

Tinggalkan komentar